Halaman

Ucapan Ultah

Diposting oleh Unknown on Selasa, 06 Maret 2012

Dikala sang surya mulai memancarkan sinarnya

Disaat itu pula rembulan berhenti bercahaya

Membuat kita lupa bahwa kita semakin dewasa

Seiring berjalanya waktu…

Bagai panah yang lepas dari busurnya
itulah usia kita….
yang selalu bertambah dan takkan pernah kembali….
Sesuatu yang telah terjadi di masa lalu…
Takkan mungkin terulang kembali…
Walapun kadang ingin kita ulangi,
Suatu kejadian yang terlalu indah untuk dilupakan

Sahabat……

Tiada kado yang lebih berharga dihari ulang tahunmu

Selain kata

selamat ulang tahun

Tiada do’a yang bisa kupanjatkan

Selain do’a

semoga panjang umur dan bahagia

Tiada harapan yang bisa kurangkai dengan indah

Selain harapan

Kedewasaan untuk mengantarkanmu menuju Kesuksesan
Untukmu, Keluarga dan sahabat yang selalu kau cintai
========================================
yesterday was the day that ends anything you've planned
today is a better day to start new one
because GOD have made this day for you to move on
the best is to come

Happy Birthday
========================================

"Time is like a river. You can't touch same water twice, because the flow that has passed will never pass again. Enjoy every moment of life. Because Yesterday is History. Today is a Gift. Tomorrow is a Mystery. Let's start a new hope, love, faith, spirit and wisdom in this moment."

Happy B'Days ya
========================================
Sekian tahun sudah kehadiranmu mempengaruhi orang-orang sekitarmu,
dan setiap perbuatanmu telah membentuk karaktermu,
dan setiap langkahmu telah membawamu mendekati atau menjauhi
cita-citamu,
dan kelak...
setiap tarikan nafasmu akan dimintai pertanggungjawabannya,
untuk menentukan tempatmu di alam yang abadi...
Selamat Ulang Tahun
Semoga langkah-langkahmu semakin matang
dan selalu membawamu ke arah yang lebih baik.
========================================
* happy Birthday my dearest and sweetest, not a day goes by when i do not think of you and how empty my life would be if you were not here.

* because you're the gift in my life, i give you my gift of love.

* to the world, you may be one person. but to me, you are the world.

* i’m enthralled by your beauty, mesmerised by your charisma and spellbound by your love. no wonder i am always thinking about you.
========================================
semoga malaikat menjagamu selalu dekat
dan Tuhan selalu memelukmu erat..
tidak hanya untuk menjadikanmu lebih baik,
tapi juga agar kamu mendapat semua yang terbaik dalam hidupmu..
Happy Birthday..
========================================
Met ultah yah...
semoga semua kebaikan yang ada dalam diri kamu bakalan terus bertambah, bertambah dan bertambah...
amiieeennn....

========================================
Happy Birthday...

Thank you karena kamu dah mengisi sebagian lembaran hidupku dan bersedia mengijinkan aq tuk mengisi sebagian lembaran dalam hidupmu..

Smg dgn bertambahny umurmu, bertambah juga kebahagiaan dlm hdpmu..
May all your wish come true and
May happyness be with u always..

The one who always loving you...
(namamu)

========================================
Aku tahu bahwa aku belum dapat dibanggakan mama sebagai seorang anak
Aku tahu bahwa kenakalan yang aku timbulkan teramatlah banyak
Aku tahu bahwa aku belum cukup untuk membuat mama bahagia
Tapi aku juga tahu bahwa tidak akan pernah surut rasa sayang mama kepada aku
Dan aku juga tahu bahwa mama akan selalu ada untuk aku bahkan tanpa aku minta
Oleh karena itu semua aku takkan pernah cukup mengucapkan syukur karena memiliki mama
Selamat Ulang Tahun Mama, semoga anakmu ini dapat lebih berbakti...

========================================

{ 0 komentar... read them below or add one }

Posting Komentar

Search